Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2018

Ciri-Ciri Roman dan Jenis-Jenis Roman

Roman dikenal sebagai satu diantara karya sastra yang berupa fiksi atau rekaan. Pada masa lalu, keberadaan roman sangat diperhitungkan dan menjadi andalan penulisan sastra termasuk juga di Indonesia Roman memang ditulis untuk memberikan pandangan dengan cara menampilkan karakter dan perjalanan hidup seseorang secara utuh dan apa adanya. Roman tidak menutupi peristiwa atau permasalahan dari sang tokoh, melainkan menyajikannya dengan lebih etis dan indah termasuk kehidupan yang berkaitan dengan permasalahan sosial tokoh. A.   Pengertian Roman Mengacu pada pengertian dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, Istilah ‘ roman ’ didefinisikan sebagai sebuah karangan prosa yang melukiskan perbuatan pelakunya menurut watak dan isi jiwa masing masing Matzkowski (1998) mengemukakan jika istilah ‘roman’ diambil dari Bahasa Perancis, ‘ romanz ’ yang penggunaannnya mengacu pada semua karya sastra dari golongan rakyat biasa. Istilah ‘roman’ juga identik berasal; dari ungkapan Latin ‘ lingua romana ’ yan

15 Jenis Puisi Baru

A.   Pengertian Puisi Baru Puisi baru merupakan salah satu jenis puisi yang mempunyai bentuk yang lebih bebas dalam hal aturan. Baik itu aturan mengenai jumlah baris, suku kata, ataupun rima dan irama. Puisi baru tidak kaku seperti halnya puisi lama. B.   Ciri-Ciri Puisi Baru Ciri-ciri yang bisa digunakan untuk mengenali puisi baru antara lain: 1.    Berbentuk simetris dan rapi 2.    Persajakan akhirnya teratur 3.    Pola yang dominan adalah pola sajak pantun dan syair 4.    Hampir semua merupakan puisi empat seuntai 5.    Setiap barisnya atas sebuah gatra (kesatuan sintaksis) 6.    Setiap gatra terdiri atas 2 kata, atau 4-5 suku kata. C.   Jenis-Jenis Puisi Baru Pembagian puisi baru didasarkan pada dua hal, yaitu berdasarkan isi dan bentuknya. Berikut diuraikan setiap jenis dari puisi baru berdasarkan isi dan berdasarkan bentuknya. a.    Puisi Baru Berdasarkan Isinya Berdasarkan isi atau bahasan dalam puisi, puisi baru dibedakan menjadi 7 jenis yaitu balada, himne, ode, epigram, roma